Senin, 08 Juni 2015

Mendesain Power Point



PAPER
Mendesain Power Point
Submitted as a Group Project in Media Pembelajaran
Description: C:\Users\user\Documents\Logo_IAIN_Bukittinggi.png
Oleh:
Meming Saputri                 : 2313.017
Nenci Felina                       : 2313.020
Yuni Astria             : 2313.036
Dosen Pembimbing:

Arifmiboy, S. Ag, M. Pd
ENGLISH EDUCATION DEPARTMENT
FACULTY OF TARBIYAH
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI
BUKITTINGGI
ACADEMIC YEAR 2014/2015








PREFACE

First, we will give a Big thank’s to only God, because his bless we can finish our paper as a assignment of four semester of  English An Media Pembelajaran.
Second, we will say thank’s too for our parents that support us when we working this paper. we know because them we can finish it.
And the last, we will give thank’s for Mr. Boy as English lecture that give this assignment of four semester of  English An Media Pembelajaran. Because of him, we can learn much how to working and finish this paper. We believe that he give it, to increase our knowledge and to help us to practice our English much. This assignment will give us experience how to make this with good.
About all, we also believe that “Not that there’s no cracks ivory“, there is too much wrongness of this paper. Hopefully the lack of it can be used as reference to achieve perfection.


Bukittinggi, Mei     2015



Writers








BAB I
PEMBAHASAN
A.    Pengertian Microsoft power point

 PowerPoint atau Microsoft Office PowerPoint adalah sebuah program komputer untuk presentasi yang dikembangkan oleh Microsoft di dalam paket aplikasi kantoran mereka, Microsoft Office, selain Microsoft Word, Excel, Access dan beberapa program lainnya.
PowerPoint berjalan di atas komputer PC berbasis sistem operasi Microsoft Windows dan juga Apple Macintosh yang menggunakan sistem operasi Apple Mac OS.

B.    Fungsi power point
1.     Membuat presentasi dalam bentuk slide-slide
2.      Menambahkan audio,video,gambar dan animasi dalam presentasi sehingga presentasi menjadi lebih menarik dan hidup.
3.     Mempermudah dalam mengatur dan mencetak slide
4.     Membuat presentasi dalam bentuk softcopy sehingga dapat diakses melalui perangkatkomputer.


C.   Cara membuat Hyperlink di dalam Power Point
1.     Cara pertama membuat hyperlink di powerpoint adalah dengan membuka powerpoint. Lalu klik “NEW SLIDE” .

2.     Cara kedua membuat hyperlink di powerpoint adalah dengan membuat isi persentasi. Misalnya :
Slide 1  : daftar isi
Slide 2  : bab 1
Slide 3  : bab 2
Slide 4 :  bab 3
3.     Cara ketiga membuat hyperlink di powerpoint adalah dengan Klik “INSERT” > “SHAPES” >”RENTANGLE”

4.     Cara keempat membuat hyperlink di powerpoint adalah dengan Membuat tombol (kotak). Lalu klik kanan “EDIT TEXT” . Tulis Bab 1.

5.      Cara kelima membuat hyperlink di powerpoint adalah dengan membuat 3 tombol yang seperti ini.

6.     Cara keenam membuat hyperlink di powerpoint adalah dengan mengklik tombol “bab 1″ lalu klik “INSERT”  >> “ACTION”
7.     Cara ketujuh membuat hyperlink di powerpoint adalah dengan mengklik tombol ” bab 1″ . lalu pilih “HYPERLINK TO > SLIDE”

8.     Maka akan muncul seperti ini. Cara kedelapan membuat hyperlink di powerpoint adalah dengan Pilih slide “BAB 1″  >> ” OK”.

9.      Cara kesembilan membuat hyperlink di powerpoint adalah dengan mencentang “PLAY SOUND”  >> “CLICK”. Dan centang “HIGHLIGHT CLICK”. Lalu “OK”

10.  Cara kesepuluh membuat hyperlink di powerpoint adalah dengan melakukan hal yang sama pada tombol “bab 2″ dan “bab 3″.

11.  11. Cara kesebelas membuat hyperlink di powerpoint adalah dengan muatlah tombol x pada atas bab 1.

12.   Cara keduabelas membuat hyperlink di powerpoint adalah pada tombol x klik “action”. maka akan muncul action settings. pilih “hyperlink to > end show. Centang play sound > clik. Dan centang “Highlight click”. Lalu “OK”

13.   Cara ketigabelas membuat hyperlink di powerpoint adalah dengan memblock semua tombol yang kamu buat dan copy.

14. Cara keempatbelas membuat hyperlink di powerpoint adalah dengan mengklik view > slide master

15. Maka akan muncul tampilan seperti ini. Cara kelimabelas membuat hyperlink di powerpoint adalah dengan pilih slide pertama lalu klik kanan > paste.
16. Cara keenambelas membuat hyperlink di powerpoint adalah dengan pilih “close master view”

17. Maka tampilannya akan seperti ini.

18.Cara kedelapanbelas membuat hyperlink di powerpoint adalah dengan memilih menu animation. Lalu hilangkan centang pada ” on mouse click” dan “automatically after”.

 19. Cara kesembilanbelas membuat hyperlink di powerpoint adalah  pilih slide show > set up silde show

20. Lalu pilih ” browesed at a kiosk (full screen) > ok
21. untuk melihat jika ada kesalahan maka kita putar dulu presentasi yang kita buat dengan  slide show >> from current slide.

D.   Cara memasukan gambar atau animasi
1. Silahkan buka PowerPoint


2. Untuk menambahkan gambar sobat cukup klik insert > pictures kemudian pilih gambar yang akan DImasukan kedalam powerPoint. Untuk memasukan gambar animasi bergerak, pilih gambar bergerak dengan format *gif

3. Untuk melihat hasilnya, apakah gambar animasi bergeraknya sudah benar-benar bergerak, sobat tinggal mengklik icon slide show

E.    Cara memasukan video kedalam power point

1.      Buka Powerpont sehingga akan tampil seperti berikut ini. Silahkan pilih template yang di sukai.
2. Untuk menambahkan video, tinggal pilih menu Insert > Media > Video > video on my PC. jika videonya dari PC, tetapi jika akan memasukan video ke dalam power point dari online, maka klik online Video. Setelah itu silahkan pilih video yang akan sobat masukan kedalam powerpoint sobat.
3. Setelah video termuat maka akan secara otomatis muncul menu baru, yaitu menu Video tool yang berisi menu Format dan menu playback.
Menu Format berpungsi untuk mendesain video presentasi di PowerPoint, sedangkan menu Playback berpungsi untuk mengatur video, seperti mulai otomatis atau setelah di click dan lain-lain.
selain memasukan video, sobat juga bisa memasukan gambar bergerak berformat *gif. sobat bisa membuat gambar bergerak dengan menggunakan  Photoshop.

4. sobat juga bisa memperbesar dan mengecilkan ukuran video dengan hanya men-drag and drop (menggeser) kotak kecil yang berada di sudut-sudut video.

F.    Cara membuat countdown dalam power point
Description: De Eka Langkah-langkahnya sangat mudah, tinggal diikuti saja yang dibawah ini.
1.   Buka aplikasi “Microsoft Power Point”, kemudian buat gambar seperti dibawah ini dengan menggunakan bentuk-bentuk yang sudah tersedia.

Description: https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgF7pKXPMwPfw5vSSAGWjX56P2da3ki1p1MtvoU15c6QMsDf8dYPS_J3Vf1Y2quzsMrON3zc41eacaXBQA6a033xbdMR3POKoitU7yKBD6Mj1E93iK9o3brfJxfPMB5ikpf8z65JDKEBEGg/s320/1.jpg
2.  Setelah itu, buat angka 5 yang besar. Ukuran font-nya kurang lebih 400. Tergantung dari selera teman-teman. Akan terlihat seperti gambar dibawah ini.

Description: https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhS3C1zK2t5XnfN_Hu4IFoD_Xw-tA__3oWD8BvgEfb5nj_St7_dbIefFlIXVUn7WnY-Naob1lAEnBnyn618JyJsJxfrwIleXsxphyphenhyphenEDLP3OZN3qROhlduA5_kd9qugtPtVxX8BMQzXa2wLU/s320/2.jpg
 
3.  Copy slide yang pertama ini empat kali, sehingga kita mempunyai lima slide seperti gambar dibawah.

Description: https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjyTPuzZheWsdXi-StZ2bP3Xeqdeu1nr_P0BkREw5UI0dt39bkoJkzWtIr5YZBAROjakXlUec2sy6lNKr6LHOomF2asjTnJou91qIaa4Sf-fXOaDW_C5b2GtR0Rq6eddrWmdikFdw2fuOCn/s320/3.jpg
Lihat yang didalam lingkarang hitam. Slide kita semuanya masih angka 5.
4.   Sekarang ganti nomer di slide kedua dengan angka 4, slide ketiga angka 3, slide ke empat angka 2, slide kelima angka 1. Menjadi seperti gambar dibawah.

Description: https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhaA8JXjeqjo82MRJV1HQyc60MXQjYe0EnDH-nWKKs-IOumWA4Ue26nvoyKG11nuP3MXWIk0S-Avwzkparc5VbXa6JGU4mEwHKJado3_j98rsrm2cJk5uzUAdp3mJTt8u2dh0tsYhe0GJ6f/s320/4.jpg
                                Angkanya sudah berubah, sekarang terhitung mundur dari 5 sampai 1.

5.   Sekarang kita akan membuatnya seperti penghitung mundur. Caranya adalah sebagai berikut.

Blok semua slide di dalam lingkaran hitam tadi, kemudian masuk ke menu “animation”

Description: https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi6gvUzeNfQ_RIoDYgW4vr9CfzwzzdXrb3S2Ww_xT5hIiI1EIV3pjlXnOXIHa7ziNSMrJ3KhM3MWDUGqutsmX1SQcOHs4tLx8fylN9K3lQbYy1xEDzOXKuBLo82Ix83L-xpZctQN8it6c3H/s320/5.jpg
Setelah masuk menu “animation”,lihat yang dilingkari merah pada gambar diatas. Pilih “automatically after”, pada angka 00.00, ganti angka belakangnya dengan 1, sehingga menjadi 00.01. Ini berarti waktu berpindah adalah 1 detik.

Selesai...Untuk melihat bagaimana animasi bekerja, tekan F5 dan lihat animasi.

G.   Cara membuat background dalam power point
1.     Pilih design , lalu pilih background style
2.     Setelah itu pilih format background
3.     Pilih picture or texture fill
4.     Klik file untuk memilih background yang kamu suka
5.     Klik close.
6.      
H.   Cara Membuat Latar Belakang (Background) Music Selama Presentasi di Ms PowerPoint 2007
1/ Klik icon Sound
2. Klik tab menu Options pada Sound Tools, perhatikan pada bagian group Sound Options, klik kotak Play Sound
3. Pilih opsi pilihan Play across slides agar music tersebut tetap berjalan meskipun slide berpindah-pindah.

Cara Membuat Latar Belakang (Background) Music Selama Presentasi di Ms PowerPoint 2010/2013

Untuk membuat latar belakang audio music pada ms office 2010/2013 hampir sama dengan office 2007, yakni sebagai berikut :
1. Klik icon Sound
2. Klik tab menu pada Audio Tools, perhatikan pada bagian group Audio Options, klik kotak Start
3. Pilih opsi pilihan Play across slides agar music tersebut tetap berjalan meskipun slide berpindah-pindah.

Cara Mengatur Music /Audio Agar Mengulang secara otomasis di Ms PowerPoint 2007
Untuk mengatur music agar selalu reload (mengulang) caranya hampir sama dengan cara diatas, untuk lebih lengkapnya silahkan simak penjelasan berikut :
1. Klik icon Sound
2. Klik tab menu Options pada Sound Tools, perhatikan pada bagian group Sound Options
3. Ceklist/centang pada bagian Look Until Stopped agar audio music selalu mengulang-ulang sampai anda mengakhiri slide presentasi, dan agar iconsd sound tidak terlihat ketika slide di jalankan/run maka anda centang juga pada pilihan Hide During Show.
Cara Mengatur Music /Audio Agar Mengulang secara otomasis di Ms PowerPoint 2010/2013
1. Klik icon Sound
2. Klik tab menu pada Audio Tools, perhatikan pada bagian group Audio Options
3. Ceklist/centang pada bagian Look Until Stopped agar audio music selalu mengulang-ulang sampai anda mengakhiri slide presentasi, dan agar iconsd sound tidak terlihat ketika slide di jalankan/run maka anda centang juga pada pilihan Hide During Show

  BAB III
PENUTUP

A.    Kesimpulan


 PowerPoint atau Microsoft Office PowerPoint adalah sebuah program komputer untuk presentasi yang dikembangkan oleh Microsoft di dalam paket aplikasi kantoran mereka, Microsoft Office, selain Microsoft Word, Excel, Access dan beberapa program lainnya. PowerPoint berjalan di atas komputer PC berbasis sistem operasi Microsoft Windows dan juga Apple Macintosh yang menggunakan sistem operasi Apple Mac OS.

B.    Saran

                  Penulis menyadari bahwa di dalam pembuatan  makalah ini masih terdapat banyak kekurangan. Untuk itu penulis mengharapkan kritik dan saran dari para pembaca untuk kesempurnaan makalah selanjutnya.












                                                            Daftar  Pustaka
file:///C:/Users/user/Documents/TUGAS/media%20pembelajaran/Cara%20Membuat%20HYPERLINK%20MICROSOFT%20POWER%20POINT%20_%20Roffi%20Rengga.htm

Camtasia Studio



KATA PENGANTAR

          Segala puji dan syukur penulis haturkan kepada sang Kholiq yang tak pernah letih ataupun tidur dalam mengurus semua makhluk-Nya yang berada di langit maupun di bumi. Dialah Allah SWT, tuhan semesta alam dengan kekuasaan yang meliputi langit beserta isinya dan bumi beserta isinya pula. Dengan rahmat dan kasih sayang-Nya, maka penulis dapat menyelesaikan makalah mengenai Camtasia Studio yang tentunya masih jauh dari kata sempurna ini.
Shalawat serta salam penulis sanjungkan kepada makhluk paling mulia di muka bumi ini. Makhluk yang diutus untuk menyempurnakan akhlak seluruh manusia di bumi. Dialah baginda besar, rasul agung, Rasulullah SAW. Semoga syafaat beliau senantiasa tercurah kepada para umatnya yang setia mengikuti jejaknya sampai akhir hayat nanti. Serta shalawat untuk keluarga beliau dan shahabat-shahabat beliau.
Penulis juga berharap bahwa apa yang sudah penulis tulis dapat bermanfaat bagi teman-teman pembaca dalam memperoleh pengetahuan tentang Materi Multimedia. Dan jika ada masukan, sekiranya tak segan untuk menambahkan supaya penulis dapat memperbaiki kesalahan dan kekurang dalam makalah ini.
                                                                                                         Duri, Juni 2014
                                                                                                              Penyusun
                                                                                                            Pemakalah





BAB I
PENDAHULUAN
A.           Latar Belakang
Camtasia Studio Software (perangkat lunak) yang dikembangkan oleh TechSmith Coorporation. Camtasia ini sendiri digunakan untuk merekam semua aktifitas yang ada pada desktop computer. Software ini bisa kita manfaatkan untuk membuat media pembelajaranberbasis multimedia dan e-learning yaitu dengan membuat vidio tutorial atau pelatihan dan membuat vidio presentasi.
Camtasia adalah software untuk membuat capture dari screen monitor menjadi single file atau AVI file. Camtasia dapat melakukan capture untuk area desktop, screen, fix area atau sebuah area dengan melakukan square pada desktop. Juga untuk melakukan capture dibagi atas sebuah atau multiple file dan juga menghasilkan avi file.
Untuk single file maupun multiple file, capture dilakukan satu persatu menjadi AVI. Capture avi file dapat disesuaikan frame ratenya dan dapat langsung mencompress avi file pada format yang ada di Windows. Camtasia umumnya digunakan untuk mereka yang menyukai presentasi dengan computer dan membuat capture atas presentasi yang tidak memiliki program untuk presentasi. Camtasia memiliki kelebihan untuk capture avi dengan option capture dan kekurangan pada capture single file yang tidak memiliki output file format selain AVI file.
B.              Rumusan Masalah 
  1. Apa pengertian dari Camtasia Studio?
  2. Bagaimana cara mengingstal Camtasia Studio?
  3. Bagaimana cara menggunakan Camtasia?
C.              Tujuan Penulisan
  1. Mengetahui pengertian Camtasia Studio.
  2. Megetahui bagaimna cara mengingstal Camtasia studio.
  3. Mengerti bagai cara menggunakanya.
BAB II
PEMBAHASAN
A.         Pengertian Camtasia Studio
Camtasia Studio adalah sebuah studio video yang berisi beberapa konversi mengedit, merekam dan menangkap alat untuk desain profesional video, demo dan presentasi. Dengan antarmuka yang disempurnakan dan penyihir, pengguna baru akan lebih mudah belajar program ini daripada versi sebelumnya.
B.             Cara Mengingstal Camtasia Studio
1.     Anda harus sudah mempunyai software program Camtasia 6.
2.     Lalu pilih ‘Camtasia  6.02′ untuk menginstall
3.     Pilih “Next” untuk melanjutkan seperti yang ada pada gambar di bawah ini
4.     Akan ada dua pilihan . silahkan anda memilih yang pertama yaitu ‘I accept the licence agreement’ seperti yang ada pada gambar di bawah ini


5.     terbuka kotak dialog seperti gambar diatas tentang licensing cari data namanya crak camtasia 6.0.2  lalu buka dan isi pada seperti pada gambar di atas
6.     klik ‘Next’ untuk melanjutkan seperti gambar dibawah ini.
7.     beri tanda pada pilihan yang ada di gambar, jika ingin mengizinkan unuk adanya camtasia di power point. dan silahkan pilih ‘next’ untuk melanjutkan.
8.       silahkan pilih atau tandai yang ke-2 dan ke-3 lalu pilih ‘next’ untuk melanjutkan
9.     program akan terproses seperti pada gambar di bawah ini
10.  proses terakhir silahkan klik ‘finish’

C.    Cara Menggunakan Camtasia Studio 6.

Dalam percobaan ini kita menggunakan Camtasia Studio 6, pastikan aplikasi ini sudah terinstalasi di komputer Anda untuk menjalankan langkah berikutnya. Bukalah aplikasi Camtasia Studio 6 di komputer Anda. Maka untuk pertama kalinya akan tampil seperti ini.
Untuk mulai merekam tampilan layar monitor Anda, klik Record the screen, maka akan tampil tools untuk merekam layar monitor Anda.
Terdapat beberapa bagian penting pada tools ini yaitu Select Area yang mana menentukan apakah kita ingin merekam satu layar penuh atau sebagian layar saja, kita juga bisa mengatur dimensi capture video yang ingin kita rekam.
Settings memberikan kita pilihan apakah kita ingin mengaktifkan webcam, mengaktifkan audio dari komputer kita saat itu atau tidak ketika proses perekaman, serta pengaturan volume suara. Di samping itu kita bisa melihat ada tombol REC, yang mana tombol inilah yang akan kita gunakan untuk mulai merekam video. Silahkan diklik tombol tersebut.
Jika tombol REC diklik, maka proses perekaman pun akan dimulai, akan ada hitungan mundur sebelum proses berlangsung. Jika sudah mulai, Ada 3 tombol utama di bagian ini yaitu Delete (untuk menghapus video yang salah ambil), Pause dan Stop. Jika sudah puas merekam, silahkan klik Stop.
Selanjutnya video hasil rekaman kita akan ditampikan pada jendela preview, terdapat 3 pilihan di sini yaitu Save and Edit, Produce dan Delete.
Jika video sudah selesai boleh langsung di save, bisa kita lihat difolder dimana kita menyimpan nya. namun jika masih ada yang perlu di edit maka klik edit.
Jika sudah tidak ada yang diedit klik produce, Maka akan terbuka jendela untuk menyimpan materi video awal tersebut. Simpan sesuai dengan nama yang Anda inginkan. Jika sudah disimpan, kita akan memproduksi materi video awal ini menjadi video yang akan kita share di Youtube. Jendela Production Wizard pun akan terbuka secara otomatis.
Dari jendela di atas kita bisa bebas memilih format video apa yang akan kita jadikan outputnya nanti. Untuk Youtube, kita akan memilih Web sebagai format videonya. Klik Next untuk memulai memproduksi output video baru.
Di bagian ini Anda diberi pilihan ingin menaruh file di folder mana. Tentukan foldernya dan klik Finish. Selanjutnya proses rendering video pun akan dimulai, tunggulah beberapa menit sampai selesai.
Jika sudah selesai, maka akan terbuka jendela notifikasi status rendering video Anda. Berikut hasil video yang telah diproduksi akan tampil di browser Anda langsung.
Akan terlihat video tersebut dijendela web browser yang kita punya.  Seeperti gambar dibawah ini.




















BAB III
PENUTUP
A.                   Kesimpulan
            Camtasia adalah software untuk membuat capture dari screen monitor menjadi single file atau AVI file. Camtasia dapat melakukan capture untuk area desktop, screen, fix area atau sebuah area dengan melakukan square pada desktop. Juga untuk melakukan capture dibagi atas sebuah atau multiple file dan juga menghasilkan avi file.

B.    Saran 
Semoga makalah ini bisa  membuat pembaca lebih banyak mengerti tentang apa itu Macromedia Camtasia dan bagaimana cara membuat Macromedia Camtasia.
Sehingga bagi calon pendidik ataupun mahasiswa dapat  memudahkan dalam proses pembelajaran baik menampilkan dalam bentuk diskusi maupun sebagai bahan ajar.